120 Personil Satpol PP Dikerahkan Untuk Tertibkan Waterfront
Pemkot Pontianak intensifkan sebanyak 120 personil Satpol PP setiap hari, untuk menertibkan aktivitas pedagang di Waterfront Promenade Kapuas. Selain itu pengerahan Satpol PP juga bertujuan, untuk beri kenyamanan pengunjung dan menghindari gangguan sosial
#Pontianak #KotaPontianak #KalimantanBarat