3 Orang Ibu Hamil di Pontianak Positif HIV
Sebanyak 3 orang ibu hamil di Kota Pontianak, positif Human Immunodeficiency Virus (HIV). Saat ini ketiga ibu hamil tersebut telah ditangani dan diberikan penanganan lebih lanjut oleh pihak terkait, dengan harapan agar bayinya tidak ikut terinfeksi
#Pontianak #KotaPontianak #KalimantanBarat