Arena Judi Sabung Ayam di Desa Lengkenat Digrebek
Penggerebekan lokasi yang dijadi tempat judi sabung ayam, di desa Lengkenat, Kecamatan Sepauk-Sintang dilakukan aparat gabungan, yang dipimpin langsung kapolsek setempat. Sayangnya penggerebekan itu tak mendapati satu pun para pelaku sabung ayam, karena diduga rencana aksi telah bocor
#Sintang #KabupatenSintang #KalimantanBarat