Commweek 2024 Sambut Mahasiswa Baru Ilmu Komunikasi
Himakom Fisip Untan Pontianak menggelar acara Comunication week 2024 sebagai bagian dari penyambutan mahasiswa baru ilmu komunikasi.
Acara yang berlangsung di Gedung Putih, Jalan Tanjung Raya Dua ini, bertujuan untuk memperkenalkan ilmu komunikasi dan memberikan kesempatan untuk berinteraksi serta saling memotivasi.