Diskusi Sekolah Adat Dermaga Seadau Dengan BPK Kalbar
Dukungan untuk menjadikan mandau senjata tradisional khas Suku Dayak, agar ditetapkan sebagai warisan budaya dunia datang dari berbagai pihak.
Salah satunya dari pihak Sekolah Adat Dermaga Sekadau, usai melakukan diskusi dengan Balai Pelestari-an Kebudayaan (BPK) Wilayah XII Kalbar, Jumat siang.