Kepala Desa Gunung Menyan Tertawakan Nasi Kotak
Pemerintah Kabupaten Bogor, Jawa Barat, akan memanggil kepala desa yang viral usai mengomenta-ri nasi kotak acara serah terima jabatan bupati dan wakil bupati Bogor.
Kepala Desa Gunung Menyan, Kecamatan Pamijahan, mengaku video dibuat hanya sebatas guyonan dan bercanda bersama kepala desa lainnya, tidak ada niat melecehkan siapapun.