KPU Provinsi Kalbar Evaluasi Pelaksanaan Pilkada Serentak
KPU Provinsi Kalbar gelar evaluasi pemilihan gubernur dan wakil gubernur tahun 2024 melalui FGD selama dua hari.
Hadirkan tim pakar KPU RI, evaluasi pelaksanaan pilkada serentak kemarin menelisik beragam per-masalahan, mulai dari regulasi, integritas penyelenggara pemilu, serta implementasi di tingkat kabu-paten/kota.