Peternak Ikan Keramba Khawatir Gagal Panen
Sejumlah peternak ikan keramba di Mempawah, sudah mulai terlihat khawatir ikan yang diternakkan mengalami gagal panen, pasalnya, memasuki musim kemarau ini, saat sungai sedang surut, sejumlah masyarakat di daerah perhuluan akan meracun ikan di sungai, sehingga akibatnya akan berdampak pada daerah perhiliran